SUDAHKAH Anda meraih mimpi Anda di
penghujung tahun ini? Jika jawabannya adalah ya, saya turut berbangga
hati karena Anda adalah sedikit dari orang yang mampu menggapai mimpi
yang Anda idam-idamkan. Namun jika Anda belum berhasil meraihnya,
janganlah berkecil hati, berikut ini saya akan menjabarkan tujuh langkah
efektif agar mimpi Anda dapat tercapai di tahun mendatang. Setting
Goals (penentuan tujuan) adalah hal yang sangat sering didengungkan di
semua perusahaan yang berbasis sales. Namun, sayangnya, apa yang menjadi
keinginan seluruh...